Halo Semua!

Halo, semuanya!!!

 Ini adalah kali kedua saya membuat blog khusus untuk fanfiction yang saya buat. Blog pertama saya, yaitu indonesianff.blogspot.com, sudah aktif, tapi, saya lupa password-nya.. Jadi sekarang, saya sudah membuat blog baru dan passwordnya juga sudah saya simpan dengan sebaik mungkin.

 Seperti yang telah saya sampaikan di blog sebelumnya, saya membuat fanfiction anime Kuroshitsuji atau Black Butler. Karena blog sebelumnya sudah tidak bisa dibuka, saya akan menge-post ulang semua cerita yang telah saya buat. Semua kritik dan saran yang membangun, sangat saya harapkan dan nantikan dari para pembaca... Jadi.... SELAMAT MEMBACA!!!

YOROSHIKU ONENGAI SHIMASU!!!

Komentar